Profil Artis Korea Gong Yoo - Walau sedang mengikuti Wajib Militer (wamil) negara Korea Selatan, aktor Korea tampan Gong Yoo bisa menjabat sebagai DJ lho. Hal ini karena selama mengikuti wamil, Gong Yoo ditugaskan sebagai DJ untuk G.yoo 20 di bagian Radio Siaran Badan Pertahanan Media Korea. Siaran tersebut ditayangkan di Korea Selatan secara langsung pada pukul 20.00-22.00.
Lebih jauh, nama artis Korea Gong Yoo sebenarnya mulai menjadi perhatian publik sejak perannya sebagai Choi Han-Kyul, seorang pemilik kedai kopi yang hidup sesuka hatinya dalam sebuah Drama Korea TV yang berjudul The 1st Shop of Coffe Prince dirilis sejak tahun 2007. Gara-gara drama TV tersebut juga, Gong Yoo dinobatkan sebagai bintang hallyu (bintang terkenal yang bisa membuat orang-orang tertarik untuk mengunjungi negaranya). Selain itu, Gong Yoo juga berhasil meraih penghargaan sebagai Popularity Awards untuk kategori aktor dalam ajang MBC Drama 2007.
Artis Korea Gong Yoo sebenarnya sudah mulai bermain drama TV sejak tahun 2001. Waktu itu dia bermain dalam drama TV School 4 milik KBS. Tahun 2002, Gong Yoo berhasil membintangi dua drama korea, yakni When Ever dan Hard Love. Tahun 2003, Gong Yoo nampaknya makin sibuk, 3 judul drama korea yang dimainkannya berhasil rilis. Selain itu, film layar lebarnya juga berhasil tayang, yakni My Tutor Friend.
Tahun 2004, artis Korea Gong Yoo nampaknya menyibukkan dirinya di dunia layar lebar. Film Korea yang dimaikannya dan berhasil ditayangkan ada 3 judu llho. YakniSpy Girl, Superstar Mr. Gam, danS Diary. Tahun 2005, aktor kelahiran 10 Juli 1979 ini berhasil membintangi 1 film layar lebar berjudul She’s On Duty dan 1 drama korea, Hello My Teacher.
Dan yang paling bikin bangga dari artis Korea Gong Yoo ini yakni pada tahun 2013, terpilih sebagai duta khusus perwakilan United Nations Children’s Fund (UNICEF) di Korea. Karena amanah tersebut, Gong Yoo kemudian harus mengunjungi 193 negara di seluruh dunia.Tugasnya adalah memberikan penyuluhan penyadaran pada publik mengenai keadaan memprihatinkan anak-anak di Negara berkambang.
Nah itulah ulasan mengenai Profil artis Korea Gong Yoo, semoga kamu para penggemar artis Korea, drama Korea, film Korea, dan K-POP menyukai artikel ini ya....
Profil Artis Korea Gong Yoo
Artis Korea Gong Yoo berseragam saat wajib militer |
Lebih jauh, nama artis Korea Gong Yoo sebenarnya mulai menjadi perhatian publik sejak perannya sebagai Choi Han-Kyul, seorang pemilik kedai kopi yang hidup sesuka hatinya dalam sebuah Drama Korea TV yang berjudul The 1st Shop of Coffe Prince dirilis sejak tahun 2007. Gara-gara drama TV tersebut juga, Gong Yoo dinobatkan sebagai bintang hallyu (bintang terkenal yang bisa membuat orang-orang tertarik untuk mengunjungi negaranya). Selain itu, Gong Yoo juga berhasil meraih penghargaan sebagai Popularity Awards untuk kategori aktor dalam ajang MBC Drama 2007.
Artis Korea Gong Yoo sebenarnya sudah mulai bermain drama TV sejak tahun 2001. Waktu itu dia bermain dalam drama TV School 4 milik KBS. Tahun 2002, Gong Yoo berhasil membintangi dua drama korea, yakni When Ever dan Hard Love. Tahun 2003, Gong Yoo nampaknya makin sibuk, 3 judul drama korea yang dimainkannya berhasil rilis. Selain itu, film layar lebarnya juga berhasil tayang, yakni My Tutor Friend.
Profil artis Korea Gong Yoo dalam sebuah drama Korea |
Dan yang paling bikin bangga dari artis Korea Gong Yoo ini yakni pada tahun 2013, terpilih sebagai duta khusus perwakilan United Nations Children’s Fund (UNICEF) di Korea. Karena amanah tersebut, Gong Yoo kemudian harus mengunjungi 193 negara di seluruh dunia.Tugasnya adalah memberikan penyuluhan penyadaran pada publik mengenai keadaan memprihatinkan anak-anak di Negara berkambang.
JANGAN LEWATKAN JUGA PROFIL ARTIS KOREA LAINNYA
# ARTIS KOREA JANG GEUN-SUK
# ARTIS KOREA D.O EXO
# ARTIS KOREA JUNG YONG HWA
# ARTIS KOREA KIM BUM
# ARTIS KOREA LEE KWANG SO
# ARTIS KOREA JANG GEUN-SUK
# ARTIS KOREA D.O EXO
# ARTIS KOREA JUNG YONG HWA
# ARTIS KOREA KIM BUM
# ARTIS KOREA LEE KWANG SO
0 comments:
Posting Komentar